Vending Machine Aneh Di Jepang

Jepang merupakan negara yang paling maju di dunia dan juga Jepang memiliki penduduk yang sangat disiplin sehingga itu yang dapat memajukan negara tersebut . Dan Jepang selalu mengejutkan kita dengan penemuan penemuan aneh mereka . Dari pakaian , teknologi hingga flimnya .

Selain itu jika kalian berkunjung ke Jepang akan sangat tidak heran jika di sepanjang jalan kalian akan melihat vending maching . Mesin penjual otomatis atau vending machine akan kalian temui di sepanjang jalan Jepang . Jika yang bisa kalian lihat itu vending machine dengan menjual minuman kaleng atau botol ternyata di Jepang banyak sekali beberapa vending machine yang menjual  barang barang yang aneh .

Kali ini kita akan membahas beberapa vending machine  aneh yang ada di Jepang . Mari di simak .

  1. Nomor Hp cewek

    Jika tidak aneh bukan Jepang namanya jangan heran jika kalian menemukan vending machine yang aneh ini . Vending machine ini menjual nomor nomor cewek . Meski terlihat aneh tetapi ini sangat berguna untuk para jomblo tingkat akut di Jepang .  Apalagi di Jepang sangat kekurangan penduduk .
  2. Kepiting dan lobster hidup

    Jepang kali ini menjual kepiting dan lobster yang hidup . kepiting dan lobster tersebut tetap terjaga dingin dan tetap bertahan hidup berkan mesin dari vending machine tersebut . Perusahaan kali ini mengeluarkan machine tersebut agar tidak perlu lagi membayar orang untuk melayani pembeli . agar bisa di jual dengan sangat murah inilah jalan untuk dapat membeli barang yang jauh lebih murah
  3. Hiburan dewasa

    Untuk jaman sekarang pasti akan sangat aneh jika melihat majalah dewasa karena kita sudah bisa menggunakan internet dan bisa menikmati hiburan di rumah . Tetapi ada sebuah vending machine khusus yang menjual majalah dewasa .  Dan tentunya vending machine di sini  terletak di tempat yang tidak bisa di akses oleh anak kecil karena di vendin machine ini tidak ada batasan umur untuk mengakses .

Itulah beberapa vending machine aneh yang ada di Jepang . Apakah anda tertarik untuk mencobanya ?

Fakta Unik Yang Ada Di Jepang

Bicara soal Jepang apa yang pertama anda pikirkan pertama kali ? Flimnya ? gadis gadis yang imut dan bahkan tingkat kedislipinan mereka ? ternyata banyak sekali hal yang unik tentang jepang ya..
Mungkin hal tersebut juga di miliki oleh negara lain tetapi Jepang memiliki keunikannya tersediri yang mungkin tidak di miliki negara lain . Selain tradisi dan budayanya yang menarik melainkan kebiasaan sehari hari rakyat Jepang yang membuat meraka menjadi unik dan terlihat sangat keren . Dan bahkan ada beberapa sebagian orang yang menggangap bahwah keunikan tersebut sangat aneh . Berikut ada beberapa keunikan dari Jepang yang mungkin tidak di miliki oleh beberapa negara apakah saja itu ?

  1. Terlambat merupakan kesalahan yang fatal

    Di Jepang kedisiplinan merupakan hal yang sangat penting . Jika anda menaiki sebuah mrt atau lrt maka jika kereta tersebut terlembat hanya beberapa detik saja maka akan ada di buat pengumuman permintaan maaf . dan sang konduktor akan menyapa para penumpang dan meminta maaf . Dan sang konduktor akan memberikan surat pernyataan pada penumpang jika mengalami keterlambatan karena keterlambatan tersebut kesalahan dari mereka langsung bukan dari penumpang yang bangun kesiangan .
  2. Etika di tempat umum

    Inilah yang membuat Jepang terkenal akan tingkat kesopanan dan kedisiplinannya . Jika anda berada di Indonesia jika anda menelpon  di dalam kereata itu merupakan hal yang wajar di lakukan di dalam kereta api . tetapi sangat berbeda jika berada di Jepang di sana anda tidak boleh sekalipun untuk menelepon atau pun makan di dalam kereta api .
  3. Memberi tip merupakan hal yang tidak sopan

    Jika anda berlibur ke Jepang dan menikmati laynan mereka anda tidak perlu kahwatir tentang tip yang anda hrus berikan . karena penduduk di Jepang sangat tidak menyukai tip dan sasngat di anggap tidak sopan untuk mereka . Karena untuk melayani pelanggan merupakan suatu kewajiban mereka dan merka sangat senang hati melakukannya .

itulah beberpa hal yang harus anda ketahui tentang Jepang . dan apa yang harus anda lakukan dan tidak lakukan jika ke Jepang .

Fakta Geisha Yang Tidak Banyak Orang Ketahui

Geisha adalah kata yang berasal dari Jepang yang memiliki arti Penghibur / Seniman Trandisional Jepang . Biasanya geisha memiliki penampilan dengan bedak putih yang cukup tebal.

Kemunculan geisha awalnya pada abad ke 18 dan abad ke 19 dan masih ada sampai saat ini karena termasuk suatu warisan budaya Jepang yang di lestarikan meskipun jumlahnya tidak sebanyak awal kemunculannya.

Lalu , apa saja sih fakta yang harus di ketahui dari geisha ini ?

1 . Geisha bukan PSK

Sering sekali ketika mendengar kata wanita penghibur orang-orang akan beramsumsi bahwa mereka adalah PSK ( Pekerja Seks Komersial ). Tentu ini adalah suatu paham yang salah . Yang di lakukan PSK adalah menjajakan atau menghibur dengan tubuhnya , berbeda dengan geisha yang menghibur dengan Seni atau keterampilan mereka dalam pertunjukkan seni . Secara garis besar geisha adalah seniman atau artis tradisional Jepang.

2 . Geisha Pertama adalah Pria

Dalam benak banyak orang tentu akan berpikir bahwa geisha selalu lah wanita. Namun , pemikiran ini sangat salah karena di awal keberadaanya geisha pertama adalah seorang pria . Bahkan sampai sekarang anda dapat menjumpai geisha pria meskipun langka.

3 . Geisha masa lalu memiliki gigi hitam

Gigi geisha sengaja di hitamkan bukan karena memang hitam ya . Ini karena dahulu gigi hitam di anggap cantik untuk itu karena geisha adalah wanita penghibur tentu harus mengikuti standar kecantikan yang ada pada masa itu. Untung saja saat ini standar kencatikan sudah berubah ya , bayangin deh semua orang bergigi hitam :v.

4 . Danna sponsornya Geisha

Sebutan untuk orang yang membiayai , merawat , melatih seorang geisha adalah danna. Bahkan ini berlaku untuk seumur hidup selama geisha masih hidup. Tidak sembahrang orang bisa menjadi danna , seorang danna harus memiliki status sosial yang tinggi dan juga kaya untuk menjadi pelindung geisha sepanjang hidupnya.

Itulah beberapa fakta tentang geisha yang harus di ketahui oleh orang banyak. Jadi , stop berpikir bahwa geisha adalah seorang PSK karena anggapan ini seratus persen salah . Semoga informasi ini bisa menambah informasi anda !

Tips Dan Trik Hidup Panjang Umur Dari Orang Jepang

Sesuai judul yang akan di bahas kali ini , kita skip dahulu ya soal makanan. kali ini kita akan membahas soal tips dan trik berumur panjang dari orang jepang.

Siapa orang di dunia ini yang tidak ingin berumur panjang ? tentu semua orang menginginkan umur yang panjang agar bisa lebih lama berkumpul ataupun bersama orang dan keluarga yang di cintai maupun di sayangi.

Dan kenapa dari Jepang ? Karena rata rata angka harapan hidup orang Jepang adalah 83,98 tahun . Tentu 83,98 tahun itu waktu yang lama dan termasuk angka rata rata yang besar di bandingkan negara lainnya terutama Indonesia , Angka rata rata harapan hidup orang Indonesia adalah 69,19 tahun. Tentu itu hanya rata rata nya saja karena tidak sedikit pula orang Indonesia yang berumur panjang sampai 100 tahun.

Lalu , apa sih tips dan trik agar bisa berumur panjang ?

1 . Sering – Sering Bersosialisasi
Tips dan Trik pertama adalah seringlah bersosialisasi , bersosialisasi bisa dengan siapapun . Dengan tetangga , teman kantor , teman club atau perkumpulan tertentu .  bersosialisasi ini sangat penting untuk psikologis manusia .

Kenapa ? karena dengan bersosialisasi kita akan lebih bisa menikmati hidup yang membuat kita bisa merasakan kebahagiaan berkumpul bersama keluarga , sanak saudara ataupun teman.

2 . Biasakan Berjalan Kaki
Tips dan trik kedua adalah sering lah atau biasakan berjalan kaki . Ini dilakukan hampir semua orang Jepang . Berbeda di Indonesia , di suruh emak ke warung yang berjarak kurang dari 100 meter saja harus menggunakan motor untuk pergi . benar kan ?

Berjalan kaki itu tentu sangat menyehatkan untuk tubuh dan jika kita terus melakukan kegiatan fisik secara aktif itu dapat menambah angka harapan hidup loh.

3 . Terbiasa Mengkonsumsi Teh Hijau
Tips dan trik ketiga adalah sering minum teh hijau . teh hijau di jepang di anggap dapat mengeluarkan racun atau detoks yang ada di tubuh . dengan tubuh yang bersih dari racun tentu ini akan membuat organ-organ dalam lebih sehat dan berfungsi optimal.

Itulah beberapa tips dari Jepang untuk berumur panjang , jagalah kesehatan anda agar bisa hidup lebih lama !

Makanan Unik Khas Dari Negara Jepang

Jepang – Jepang adalah negara maju yang banyak sekali budaya-budaya yang masih di lestarikan sampai saat ini . Sushi dan Sashimi adalah makanan yang sudah ada sejak jaman dahulu dan sampai sekarang semakin banyak penggemar makanan ini . Dan sebagai negara maju tentu Jepang terus bereksperimen dan membuat inovasi inovasi baru terutama dalam hal kuliner .

Penasaran makanan unik apa saja yang ada di Jepang saat ini ?

1 . Shirako (Sperma Ikan)


Ini adalah makanan unik maupun aneh untuk itu di tempatkan di nomor 1 . Shirako atau sperma ini adalah makanan ringan yang cukup terkenal atau bahkan shirako ini di anggap sebagai cemilan . Shirako ini dapat di hidangkan dalam keadaan panas ataupun dingin. Tentu kandungan nutrisi pada shirako ini cukup tinggi loh.

2 . Kakigori


Kakigori ini jika di Indonesia kan berarti es serut . biasanya es di serut di suatu wadah seperti mangkok , semangka ataupun nenas . dan setelah es di serut maka akan di masukkan topping , pemanis atau sirup . Kakigori mudah di temukan di saat musim panas pada festival tertentu.

3 . Tori Gai (Kerang Jepang)


Tori gai memiliki bentuk besar dengan rasa segar dan manis . Tori gai sendiri sangat susah di dapatkan atau langka dan memiliki harga yang lumayan mahal. Ini karena tidak semua orang dapat menangkap mereka , jika anda ingin menangkap Tori Gai anda harus memiliki izin/lisensi nya loh.

4 . Uni (Bulu Babi)


Ini adalah salah satu makanan terhebat dan terenak yang ada di dunia meskipun penampilannya tidak menunjukkan itu . Uni sendiri memiliki rasa yang sedikit rumit atau unik . dengan rasa asin tapi lembut , manis tapi pahit (?) bisa di bayangkan kan ? Jika anda sedang ke Jepang dan ada makanan berwarna cokelat keemasan itulah Uni dan anda akan menyadari bahwa ini adalah makanan yang enak.

Itu lah beberapa makanan unik yang ada di Jepang tentu masih banyak lainnya makanan unik yang ada di Jepang ataupun jika anda penggemar makanan Jepang anda bisa berinovasi membuat makanan baru , semangat !

Topan Ganas yang Mengancam Jepang , Topan Hagibis !

Seperti yang diketahui baru-baru ini Jepang di lewati topan ganas , topan ini bernama Topan Hagibis . Bahkan Topan ini menerjang sebagian negara Jepang . dan pada ulasan kali ini akan di bahas tentang fakta topan Hagibis yang menerjang Jepang .

1 . Penerbangan banyak yang di batalkan

Ini di lakukan dengan tujuan keselamatan , karena topan hagibis ini sangat besar . Kurang lebih ada seribuan penerbangan yang di batalkan atau lebih tepatnya ada 1.280 penerbangan yang di batalkan di Jepang .

Selain penerbangan tentu segala jenis transportasi telah di beritahukan pemberitahuan hati-hati terutama pelayaran. banyak juga pelayaran yang di batalkan dengan tujuan keselamatan .

Tidak hanya penerbangan dan pelayaran , ajang bergengsi balapan mobil yaitu Grand Prix Formula 1 (F1) yang di selenggarakan di sirkuit Suzuka ini juga terpaksa harus di batalkan dan di jadwalkan ulang.

2 . Sedahsyat Topan Ida pada tahun 1958

Topan ini sangat dahsyat bahkan sedahsyat topan Ida yang pernah menerjang negara Jepang pada tahun 1958 . Topan Ida menerjang Jepang dengan membabi-buta tanpa pandang bulu dengan mengakibatkan jumlah koran jiwa lebih dari 1.200 orang.

Karena saat ini negara Jepang adalah Negara yang maju , kali ini Jepang sudah memprediksi akan adanya Topan Hagibis yang akan menerjang negara itu . Sehingga membuat pemerintah Jepang dengan cepat membuat pengumuman Pengungsian kepada penduduk sipil .

Jumlah korban Topan Hagibis yang sudah ditemukan sekitar 70 orang dan di perkirakan akan terus bertambah namun sekali kali karena telah memprediksi akan terjadi topan ini , lebih 3.000 orang selamat karena telah mengungsi .

3 . Kecepatan angin setara kecepatan Supercar

Topan Hagibis ini menerjang Jepang dengan dahsyat dengan kecepatan angin 240 km per jam . dengan kecepatan angin ini tentu bisa meluluhlantahkan bangunan yang ada .

4 . Topan bercurah hujan terbanyak

Dalam 60 tahun terakhir ini Topan Hagibis inilah yang mendapat predikat topan dengan curah hujan tertinggi mengalahkan Topan Dorian yang menerjang Bahama pada awal tahun ini .

5 . Topan Terbesar

Badan Meteorologi Jepang mengatakan bahwa Topan Hagibis ini adalah Topan Terbesar dalam waktu 1 dekade belakang . Topan ini seluas 55 mil atau lebih kurang sekitar 88 kilometer.

Diameter Jepang ini mencapai 1.400 kilometer . jika di hitung secara keseluruhan Topan ini lebih besar dari Negara Jepang itu sendiri .

Itulah beberapa fakta Topan yang menghantam Jepang baru-baru ini . Kita doakan yang terbaik untuk Jepang ya semoga negara ini dapat kembali Normal . #Prayforjapan !

Fakta Fakta Yang Menarik Tentang Jepang

Tahukah anda Jepang merukapan negara yang memiliki perekonomian terkuat di dunia nomor 3 selain China dan America . Jepang juga sudah berdiri sejak tahun 660 SM, hari lahirnya Jepang juga di peringati juga sebagai hari libur nasional yang bertepatan di tanggal 11 Februari . Jepang juga memiliki 170jt penduduk . Tahukah anda bahwa 70% wilayah Jepang adalah pegunungan dan yang yang paling terkenal dan tertinggi di jepang adalah gunung Fuji dan yang masi aktif hinggah saat ini . Jepang juga terkenal akan tempat wisatanya yang sangat indah dan cantik untuk menarik perhatian para wisatawan . Karena budaya di jepang masi sangat kental oleh karena itu jangan heran jika anda berlibur di suatu perdesaan masi banyak yang mengenakan pakaian adat mereka .

Olahraga Nasional Jepang

Jepang juga memiliki olah raga nasional meraka adalah Sumo . pasti dari kalian ada yang sudah tahu apa itu sumo . yah betul sekali olah raga sumo yaitu permaianan saling dorong mendorong antara petarung sumo yang berbadan gemuk hinggah keluar dari arena .

Angka sial atau barang terlarang di Jepang

Hati hati jika ingin memberi sesuatu untuk orang jepang karena jika anda memberi suatu barang yang ada angka 4 atau 9 itu di anggap angka yang sangat sial untuk jepang . karena angka 4 merupakan angka kematian untuk jepang . sedangkan angka 9 merupakan pertanda penderitaan . Dan jangan sekali kali memberikan jam kepada orang Jepang karena jika memberikan jam maka di artikan dengan waktu yang berjalan dan adanya akhir dalam suatu hubungan .

Yakuza

Jika mendengar Yakuza pasti yang kita byangkan adalah pembantaian, gang, pria sangar yang bertatto . yahh ini di ibartkan gang di Jepang . Yakuza merupakan gang yang paling di takutkan di Jepang tetapi di era sekarang ini Yakuza sudah jarang di dengar . jika anda termasuk anggota yakuza jika anda berbuat satu kesalahan maka hukumannya adalah anda harus memotong salah satu jari tangan anda sendiri .

Inilah beberapa fakta fakta tentang Jepang yang saya bagikan . jika ada kesalahan dalam berkata saya mohon maaf dan Terima Kasih .

Budaya Budaya Jepang

Jepang merupakan negara yang sangat maju, dan Jepang terlihat hanya satu pulau tetapi Jepang sama seperti Indonesia yang memiliki banyak sekali pulau . Meskipun terbilang negara yang sangat maju Jepang tidak perna melupakan kebudayaannya  yang sudah turun menurun dari nenek moyang .

Kesenian Dan Kebudayaan Jepang :
Ini merupakan kesenian dan kebudayaan jepang yang akan saya rangkum untuk anda .

Pakaian adat Jepang :

Jepang memiliki pakaian adat bernama Kimono pasti dari kalian sudah tahu Kimono ini merupakan pakaian yang terkenal dari jepang bahkan di Indonesia pun sedang hits dengan pakaian yang satu ini . Biasanya Kimono di gunakan masyarakat Jepang untuk pakaian sehari hari . tetapi semakin berkembangnya jaman Kimono sekarang digunakan untuk acara khusus saja . Pada umumnya Kimono yang digunakan oleh perempuan memiliki motif yang berbeda beda dan banyak sekali aksesorisnya dan Kimono pada perempuan juga berbeda beda tergantung umurnya , sedangkan Kimono yang di gunakan pria selbih simple dan pada ummnya memiliki warna yang lebih gelap seperti biru tua, coklat tua dan hitam .

Kabuki

Kabuki merupakan seni teater yang berasal dari Jepang yang hampir sama dengan di Indonesia seperti wayang orang . Seni teater Kabuki lebih mencolok karena memiliki riasan yang sangat dramatis dan menggunakan pakaian yang mewah untuk menonjolakan sifat pada karakter yang diperankan .

Upacara Minum Teh

Upacara minum teh di Jepang atau juga di sebut dengan Chad upacara meminum teh ini dilakukan untuk mencermikan tuan rumah untuk mencakup kepribadian, agama . dan upacara minum teh ini juga ada tata dan caranya tidak semata mata  hanya sekedar meminum teh saja .

Tako

Tako dalam kesenian Jepang yaitu Kesenian layang layang yang sudah ada sejak periode Nara .
design design layangan di Jepang sangat muda di bedakan dari negara yang lain . sebab design layangan di Jepang memiliki Design yang amat sangat unik . tetapi masyarakat Jepang tidak selalu mamainkan layangan krna di anggap berbahaya karena tali layangan yang sangat berbahaya . dan dapat mengganggu kabel kabel listrik . tetapi budaya ini masi bisa kita jumpai di acara acara budaya khusus yang mau tidak mau harus di laksanakan .

Inilah beberapa kebudayaan Jepang yang bisa saya bagikan . Dan masi banyak yang lain lagi yang tidak  bisa saya sebutkan satu persatu jadi saya mohon maaf dan Terima kasih

Mengenal Lebih Jauh Tentang Sake Dari Jepang

Setelah sebelumnya terus menerus membahas soal makanan , kali ini maka akan di bahas tentang minuman tradisional khas dari negara Jepang  . seperti yang di ketahui bahwa di seluruh Negara di Dunia pasti ada minuman alkohol tidak terkecuali juga Negara Jepang .

Di Jepang minuman alkohol ini bernama Sake , Sake termasuk alkohol dari jepang yang berasal dari fermentasi beras atau nama lainnya biasa di sebut anggur beras . bahkan cara pembuatan alkohol ini tercatat dalam buku kuno yang berusia sekitar tahun 700 setelah masehi .

Sejak zaman dahulu , orang jepang telah membuat dan menikmati Sake sebagai bagian dari kebudaan jepang . karena sake adalah alkohol dari jepang yang benar-benar khas . tidak ada camput tangan dari bangsa lainnya . bangsa jepang berinovasi sendiri dalam meracik sake ini .

Cara pembuatan sake biasanya menggunakan beras dengan air murni dan Koji ( suatu mikroorganisme ). setelah di campur lalu di biarkan dalam beberapa hari agar bisa berfementasi .

Namun hal yang perlu dan sangat patut di ketahui adalah awal mula pembuatan sake ini sebelum adanya mikroorganisme Koji .

Pada awal mula pembuatan sake , orang jepang memanfaatkan air liur gadis perawan loh . ini karena jaman dahulu mikroorganisme koji masih belum di kenal banyak kegunaannya .

kuchikamizake inilah awal mula sake atau cikal bakal sake yang ada pada saat ini . sebelum orang jepang meminum sake , kuchikamizake  inilah yang sering di minum .

cara pembuatannya sama dengan cara pembuatan sake pada umumnya , jika sekarang beras di campurkan dengan air dan koji . maka kuchikamizake ini di campur dengan air liur gadis perawan .

pertama-tama gadis perawan jepang pada zaman dahulu akan memakan dan mengunyah nasi yang sudah matang sampai nasi tersebut halus dan lalu di keluarkan ke sebuah wadah sampai penuh . setelah penuh barulah ditutup dan di diamkan agar bisa berfementasi.

air liur diyakini memiliki enzim ataupun zat yang sama pada kandungan mikroorganisme koji .

bahkan cara pembuatan kuchikamizake ini sampai terdengar sampai seantero dunia pada zaman dahulu , jika di jepang mengunyah nasi untuk menjadi sake berbeda di negara lain seperti :
– . China mengunyah jawawut untuk menjadi xiaomi jiu ( arak jawawut ).
– . Meksiko mengunyah agave untuk menjadi pulque .
– . Amerika Latin mengunyah jagung untuk menjadi chicha dan yuca untuk dijadikan masato.
semua itu adalah minuman berakohol .

itulah beberapa hal mengenai sake jepang , semoga informasi ini menambah pengetahuan anda semua ya !

Hal Yang Perlu Di Ketahui Dari Tanaman Wasabi

Bagi pecinta makanan jepang / japanese food pasti sudah tidak heran dengan namanya wasabi . wasabi merupakan salah satu menu pendamping bersama shoyu atau kecap asin pada menu utama sashimi dan sushi .

Sebenarnya apa sih itu wasabi ?
Tentu bagi pecinta makanan jepang seperti sushi atau sashimi sudah tidak heran dengan wasabi ini namun bagi yang tidak tahu akan kami jelaskan disini.

Wasabi sebenarnya termasuk tanaman herbal dan masih berkeluarga dengan kol atau kubis. Wasabi merupakan tanaman asli dari jepang dan mempunyai nama latin Wasabia Japonica atau Eutrema japonica ini berasal dari batang wasabi.

Batang wasabi biasanya di parut dan diolah dengan lebih lanjut , sehingga menghasilkan menu pelengkap atau menu pendamping yang memiliki tekstur seperti pasta .Namun bukan hanya batang wasabi saja yang berguna untuk bahan makanan , bagian tangkai daun dan akar wasabi yang memiliki rasa yang kuat juga kerap diolah jadi bahan makanan loh .

Rasa pedas pada wasabi bukan seperti rasa pedas pada cabai , jika pedasnya cabai hanya membakar lidah berbeda dengan pedas wasabi ini memberikan rasa pedas yang menusuk hidung sampai kepala .

Adakah kandungan nutrisi pada tanaman wasabi ?
Wasabi mengandung Protein , karbohidrat , serat dan sedikit lemak .
bukan hanya itu , wasabi juga di yakini mengandung beberapa vitamin seperti vitamin K , Vitamin E , Vitamin D , Vitamin C , Vitamin B12 , Vitamin B6 , Vitamin A bisa di dapatkan pada tanaman wasabi ini .
wasabi juga mengandung mineral seperti Kalsium , zat besi , tembaga , magnesium , mangan , fosfor , kalium , selenium  serta seng yang beguna untuk kebutuhan harian tubuh .

Adakah Manfaat untuk kesehatan ?
Tentu saja ada loh , meskipun rasanya yang pedas wasabi ini sangat bermanfaat untuk kesehatan tubuh . seperti yang sudah di jelaskan sebelumnya sangat banyak kandungan yang ada pada tanaman wasabi ini . dengan banyaknya kandungan pasti ada manfaat untuk tubuh . seperti :

1 . Menurunkan resiko kanker
2 . Mengobati peradangan
3 . Menjaga kesehatan jantung
4 . Meringankan masalah pernapasan
5 . Mencegah Obesitas
6 . Menlancarkan sistem pencernaan
7 . Efek antibakteri

Itulah beberapa manfaat yang ada pada wasabi , bukan hanya sebagai bahan makanan wasabi ternyata bagus untuk tubuh . semoga informasi ini bermanfaat dan konsumsi wasabi setiap hari :V . salam kesehatan !

Liburan ke Jepang ? Jangan Lupa Cobain Buah Khas Dari Jepang !

Sebagai negara maju nomor satu di dunia dengan masyarakat yang memiliki etos kerja tinggi , disiplin dan pekerja keras . hal tersebutlah yang mendorong kemajuan negara Jepang dalam segala bidang terutama dalam membudidayakan buah-buahan. Petani di Jepang sangat berdikasi tinggi untuk membudidayakan buah-buahan .

Nah , jika sedang liburan ke jepang tidak ada salahnya untuk membeli dan mencoba buah-buahan khasnya . Buah-buahan khas Jepang tidak susah untuk di dapatkan kok , anda bisa mencarinya di pasar tradisional ataupun modern yang terdekat . jadi tidak perlu khawatir ya .

Pasti penasarakan apa saja buah khas dari jepang  ? berikut ini listnya :

1 . Hatsukoi no Kaori Ichigo


Hatsukoi no Kaori Ichigo bisa juga di sebut sebagai Stawberry Putih . Hatsukoi no Kaori Ichigo sendiri memiliki arti Aroma Cinta Pertama .

Berbeda dengan strawberry pada biasanya yang bewarna merah di Jepang strawberry putih ini sangat mudah di temukan , strawberry ini memiliki rasa yang sama seperti stawberry pada umumnya , namun ada juga strawberry putih yang memiliki rasa mirip nanas.

2 . Semangka Densuke


Berbeda dengan semangka pada umumnya , Semangka Densuke ini adalah semangka yang sangat langka di Jepang maupun di dunia . karena kelangkaan inilah yang membuat semangka ini memiliki harga jual yang tinggi .

Jika biasanya semangka bewarna Hijau muda , Hijau tua ataupun kekuningan berbeda dengan semangka Densuke ini , semangka Densuke ini bewarna Gelap namun tidak kehitaman . namun meskipun memiliki warna yang gelap semangka Densuke ini memiliki rasa yang lebih manis daripada semangka pada umumnya.

3 . Semangka Persegi


Nah loh , kok persegi ? karena bentuknya persegi makanya di namakan semangka persegi . jika biasanya semangka berbentuk bulat ataupun lonjong . Petani di jepang membuat inovasi dengan membentuk semangka bulat jadi persegi . sangat berbeda dari semangka pada umumnya kan ?
Jangan khawatir soal rasanya , semangka ini juga memiliki rasa yang manis loh.

Sebenarnya masih banyak lagi buah khas dari jepang , namun untuk kesempatan kali ini yang di bahas hanya Tiga dahulu ya . jangan lupa loh jika liburan ke jepang , tidak ada salahnya untuk mencoba Buah tadi .

Semoga informasi ini bermanfaat dan menambah referensi buah di Jepang ya !

Kare Jepang Oishinya juara !

Kalau ngomongin jepang tentu yang harus diingat dan  “wajib” untuk diingat adalah Kulinernya . Kuliner jepang adalah salah satu Negara yang memiliki kuliner ter-oishi ( terenak ) di dunia . ada yang ber-kuah ataupun yang kering semua ada di jepang . mau yang mentah ataupun siap di masak ada semua di Jepang . ataupun makanan ringan dan makanan berat semua hadir di Jepang .

Ngomongin jepang tentu makanan yang di pikirkan adalah Ramen , Soba , Sushi , Sashimi dan masih banyak lagi bukan ?

Tapi semua yang di sebutkan itu adalah mie ataupun makanan kecil yang bagi orang Indonesia tidak akan membuat kenyang . apakah di Jepang ada kuliner nasi ? tentu ada jabawannya . sesuai judul artikel hari ini , akan membahas soal kare jepang .

Kare jepang bisa di bilang mirip dengan sate padangnya indonesia . kuah padangnya dan kare jepangnya itu memiliki aroma yang mirip . kare jepang memiliki bahan utama sayuran yang mudah di cari . di antaranya Bawang bombay , kentang , wortel  .  sedangkan untuk daging bisa bervariasi , bisa gunakan daging ayam , daging babi , daging sapi. Dan bumbu rahasia untuk kuah pastinya.Bahan-bahan di atas itu hanya bahan untuk membuat kuah ya sobat .

Dalam kare jepang ada 3 variasi utama yaitu Nasi Kare , Mie besar kare ( Udon kare ) dan Roti kare ( kare-pan ) . tentu sebagai warga negara indonesia yang jadi pilihan utama adalah nasi kare.

Biasanya ketika makan di restoran jepang , toping untuk nase kare nya itu sangat banyak dan bisa kita pilih . tentu jika tidak ingin menggunakan toping juga bisa atau kata lain hanya mengorder nase kare saja yang polos tanpa toping .

Nah bagi yang tidak merasa puas ataupun tidak kenyang hanya makan nase kare bisa menambahkan beberapa toping . tapi ini harus di pesan di awal agar harganya lebih murah di bandingan memesan terpisah.

Apa saja topingnya ? ada ayam ( chicken cutlet curry ) , ada sapi ( gyu katsu curry ) , babi ( don katsu curry ) atau udang ( Ebi katsu Curry ) dan bagi yang vegetarian tenang saja anda bisa memesan kimchee curry ataupun croquette curry ya sobat !